• Mobile
  • Games
  • E-commerce
  • Komputer
  • Internet
  • Lainnya
Kolom Gadget
Kolom Gadget
  • Mobile
  • Games
  • E-commerce
  • Komputer
  • Internet
  • Lainnya
0 comments Share
You are reading
Cara Menghapus Riwayat Youtube Penelusuran & Tontonan di HP Android, iOS dan Komputer
Cara Menghapus Riwayat Youtube Penelusuran & Tontonan di HP Android, iOS dan KomputerMobile
Home
Mobile

Cara Menghapus Riwayat Youtube Penelusuran & Tontonan di HP Android, iOS dan Komputer

Kamis, 29 Juni 2017 Ryan Friska Arisandhi Mobile 0 comments

Youtube

Begini cara menghapus riwayat Youtube di HP Android & iOS juga komputer, termasuk history penelusuran/pencarian dan video yang pernah di tonton.

Gadgetail.com – Saat kamu melakukan pencarian di Youtube, maka secara otomatis Youtube akan merekam riwayat pencarian atau keyword penelusuran yang kalian ketikkan di form pencarian Youtube. Begitu pula dengan video yang telah kamu tonton. Riwayat pencarian akan digunakan Google untuk menyarankan keyword yang anda ketikkan kedepannya.

Beberapa orang tidak nyaman dengan riwayat pencarian dan tontonan ini, sehingga beberapa orang lebih memilih untuk menghapus riwayat Youtube yang selama ini terekam. Buat kamu yang ingin menghapusnya, berikut cara menghapus riwayat Youtube di perangkat HP (Android dan iOS) juga komputer.

Menghapus Riwayat Penelusuran Youtube di HP

  1. Buka aplikasi Youtube
  2. Ketuk ikon menu (ikon tiga titik)
  3. Pilih Setelan > Privasi
    Menghapus Riwayat Penelusuran Youtube di HP
  4. Untuk menghapus riwayat tontonan, ketuk Hapus riwayat tontonan. Untuk menghapus riwayat penelusuran, ketuk Hapus riwayat penelusuran.
  5. Sekali kalian memilih salah satu opsi menghapus riwayat Youtube tersebut, akan muncul peringatan “yakin ingin menghapus riwayat blabla…”. Pilih OK.
    Menghapus Riwayat Penelusuran Youtube di HP
  6. Sekarang, riwayat Youtube yang ingin anda hapus telah terhapus. Silahkan coba ketikkan di form pencarian Youtube, maka tidak akan ada lagi riwayat Youtube anda.

 

Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop / Komputer

1. Jika ingin menghapus history video yang pernah di tonton:

  1. Pertama, pastikan anda sudah login ke akun Youtube anda. Jika anda sudah login ke akun Google (Gmail, Blogger, dsb), maka otomatis anda juga sudah login ke Youtube. Jika belum login, klik tombol Masuk di Youtube.
  2. Jika sudah login, klik History pada sidebar kiri Youtube.
    Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop
  3. Pilih tab Watch History

  4. Klik tombol Clear all watch history
  5. Jika ditanya “Are you sure you want to clear your entire watch history?”, klik Clear all watch history untuk mengkonfirmasi.
  6. Jika kalian hanya ingin menghapus history video tertentu saja, klik ikon “X”.
    Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop

2. Jika ingin menghapus history pencarian:

  1. Dalam kondisi login di Youtube, klik History
  2. Pilih/buka tab Search History
  3. Klik tombol Clear all search history
    Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop
  4. Jika ditanya “Are you sure you want to clear your entire search history?”, klik Clear all search history untuk mengkonfirmasi.
    Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop
  5. Jika kalian hanya ingin menghapus history pencarian tertentu saja, klik ikon “X”.
    Menghapus History Pencarian Youtube di Laptop

 

Itulah cara menghapus riwayat Youtube yang mungkin anda butuhkan, cara yang sama bisa kalian pakai untuk ponsel baik di Android maupun iOS.

  • Tags
  • Tips Youtube
Facebook Twitter Google+ LinkedIn Pinterest
Next article Zenfone 3 Laser (ZC551KL) Dapatkan Pembaruan Android 7.1.1 Nougat
Previous article Masuk Facebook Lite Langsung Tanpa Download Aplikasi, Apakah Bisa?

Ryan Friska Arisandhi

Ngeblog sudah sejak 2009 dan terus ngeblog sampai saat ini. Memiliki minat dalam perkembangan teknologi dan gadget.

Leave a Reply Cancel reply

Headline
14/7/2020 20:25
Komputer

Cara Menghapus Avast Antivirus di Laptop PC

24/3/2020 22:04
Sosial Media

Cara Mengembalikan Kata Sandi Facebook yang Diganti Orang Lewat HP

28/2/2020 20:49
Mobile

Diumuman, Vivo Z6 5G Berbekal Chip Snapdragon 765 dan 5G Dual-Mode

21/2/2020 16:40
Sosial Media

Rajin Bikin Status WhatsApp? Ini Manfaat Status WA

31/12/2019 18:18
Internet

Blog Review Laptop Dan Komputer Indonesia Terbaik

11/12/2019 20:53
Internet

Kenali perbedaan Black Hat, White Hat, dan Grey Hat

1/12/2018 16:11
Mobile

Cara Memperpanjang Masa Aktif Indosat Ooredoo

15/7/2018 11:38
Komputer

Mudahnya Transfer File Antar iPhone/iPad-Komputer dengan EaseUS MobiMover Free

26/5/2018 09:14
Internet

Cara Membatasi Pengguna WiFi IndiHome

4/4/2018 05:54
Mobile

Cara Menghapus Akun Google / Gmail di HP Android

30/3/2018 11:46
Mobile

Download Nada Dering WhatsApp Lucu Terbaru untuk iPhone, Samsung, Oppo, Xiaomi dll

Komentar Terbaru
  • dwi r pada Cara Mengecek RAM Laptop, Melihat Prosesor & Bit Komputer
  • Rani pada Cara Mengecek Tipe HP Asus dengan Mengetahui Nomor Modelnya
  • Rani pada Cara Mengecek Tipe HP Asus dengan Mengetahui Nomor Modelnya
  • John pada Adakah Cara Unlock Modem Mifi Smartfren Andromax? Sayangnya Tidak Ada
  • Andy pada Cara Upgrade Prosesor Laptop, Mengganti Procie dari Intel Pentium ke Core i5
  • Specs
  • Back to top
Tentang Kolom Gadget

Gadgetail adalah blog yang membawa informasi & berita gadget terbaru lebih detail. Mewartakan perangkat elektronik terbaru, media sosial, sains, konten digital dan perkembangan teknologi lainnya.

Useful Links
  • Jadi Kontributor
  • Kebijakan Privasi
  • Kontak Admin
  • Pasang Iklan
  • Submit Berita
  • Hak Cipta
  • Tentang
  • Penulis
  • TOS
  • Arsip
© Kolom Gadget 2018. All rights reserved.
Kolom Gadget - Blog Gadget, Teknologi dan Sosmed Indonesia